OlahragaPeristiwa

Kemenpora Buka Seleksi Terbuka Deputi Pengembangan Industri Olahraga, Profesional Non-ASN Bisa Daftar

18
×

Kemenpora Buka Seleksi Terbuka Deputi Pengembangan Industri Olahraga, Profesional Non-ASN Bisa Daftar

Share this article
Kemenpora Buka Seleksi Terbuka Deputi Pengembangan Industri Olahraga, Profesional Non-ASN Bisa Daftar, foto:(kemenpora)

Tahapan berikutnya adalah penulisan makalah dan paparan langsung sesuai tema dan ketentuan yang ditetapkan panitia seleksi.

Proses seleksi ditutup dengan wawancara akhir bersama panitia seleksi. Seluruh peserta akan dinilai berdasarkan kualifikasi, kompetensi, kinerja, dan integritas, dengan mengedepankan prinsip objektivitas serta keterbukaan informasi publik.

Melalui seleksi terbuka ini, Kemenpora berharap dapat menjaring sosok pemimpin yang mampu mendorong percepatan pengembangan industri olahraga nasional secara profesional, inklusif, dan berkelanjutan.