Scroll untuk baca Berita
Call Us banner 325x406
KesehatanPeristiwa

Langkah-Langkah Pengelolaan Sampah Berkelanjutan di Kota Tangerang: Tinjauan Pj. Wali Kota

125
×

Langkah-Langkah Pengelolaan Sampah Berkelanjutan di Kota Tangerang: Tinjauan Pj. Wali Kota

Share this article

“Konsepnya nanti sampah – sampah yang masuk ke TPST ini bisa diselesaikan dalam satu hari, agar tidak terjadi penumpukan dan bau yang tidak diinginkan. Kami juga akan merencanakan perbaikan kondisi TPST, termasuk lantai bangunan, pengelolaan air, dan mesin-mesin yang beroperasi,” jelas Nurdin.

Selain itu, Dr. Nurdin berharap agar TPST yang tersebar di 7 lokasi di Kota Tangerang dapat segera ditingkatkan fungsinya untuk mendukung upaya Pengolahan Sampah dari sumber.

“Dengan demikian, jumlah sampah yang dibawa ke TPA dapat diminimalkan. Peran serta masyarakat sangatlah penting dalam upaya pemilahan sampah sejak sumbernya,” tambah Nurdin.