BolaPeristiwa

Lamine Yamal Bersinar! Barcelona Bangkit Usai El Clasico, Bungkam Elche 3-1

52
×

Lamine Yamal Bersinar! Barcelona Bangkit Usai El Clasico, Bungkam Elche 3-1

Share this article
Lamine Yamal Bersinar, Barcelona Bangkit Usai El Clasico, Bungkam Elche 3-1, foto:(ap)

Sempat ada drama ketika gol Rashford dianulir karena offside di menit ke-52.

Elche pun hampir menyamakan kedudukan lewat peluang Mir yang membentur mistar gawang.

Kiper Wojciech Szczesny menjadi salah satu kunci kemenangan Barcelona dengan beberapa penyelamatan penting.

Pelatih Hansi Flick mengaku puas dengan penampilan timnya setelah kekalahan dari Real Madrid di El Clásico pekan lalu.

“Saya melihat banyak hal positif, meski masih ada yang perlu kami perbaiki. Kemenangan ini membuat kami lebih percaya diri. Ini langkah penting menuju konsistensi,” ujar Flick.

Kemenangan ini membuat Barcelona kembali ke posisi kedua klasemen sementara La Liga, tertinggal lima poin dari Real Madrid yang sebelumnya menang 4-0 atas Valencia.