PemerintahanPeristiwa

Presiden Prabowo Minta Percepatan Program Prioritas Nasional

107
×

Presiden Prabowo Minta Percepatan Program Prioritas Nasional

Share this article
Presiden Prabowo Minta Percepatan Program Prioritas Nasional, foto:(BPMI Setpres)

Dalam mendukung hal tersebut, Kementerian Kelautan dan Perikanan direncanakan akan membangun 20 ribu hektare tambak dalam tahun ini.

“Itu juga diminta untuk dipercepat tahun ini dan tahun depan harus bisa diselesaikan 20 ribu dulu dari target 70 ribu hektare,” katanya.

Selain pangan, Menko Pangan menyebutkan bahwa percepatan juga akan dilakukan pada program Koperasi Desa Merah Putih.

Tidak hanya itu, hal serupa juga berlaku untuk program Kampung Nelayan atau Desa Nelayan yang tahun ini ditargetkan mencapai 100 desa.