Sementara itu, Sekretaris Jenderal FKBSS, Semyati, menyampaikan bahwa ulang tahun ke-7 FKBSS menjadi momentum penting untuk mempererat tali silaturahmi dan membangun kolaborasi dengan berbagai paguyuban dari berbagai latar belakang.
“Tujuan utama acara ini adalah memperkuat solidaritas dan kebersamaan lintas daerah. Ke depan, FKBSS akan terus berinovasi dalam membangun komunitas yang harmonis,” ungkapnya.
(tangerangkab)